Sunday, October 1, 2023

Euphorbia Marak Bunga

Rekomendasi
- Advertisement -

Karbit untuk Bromelia

Untuk membungakan bromelia butuh waktu 1 tahun. Andreas, pemilik Alam Segar Indoor Plant, di Ciputat, Jakarta Selatan, memanfaatkan karbit untuk memacu bromelia berbunga. Caranya, larutkan 100 g karbit dalam 15 liter air. Endapkan semalam. Kemudian tuang larutan tersebut pada celah inti daun bromelia hingga penuh setiap pagi atau sore hari. Aplikasi cukup satu kali sampai bunga keluar. Dengan perlakuan itu, keluarga nanas-nanasan itu berbunga selang 2 —3 bulan.***

 

- Advertisement -
- Advertisement -spot_img
Artikel Terbaru

Cara Membuat Gula Aren Cair

Trubus.id— Saat ini kopi gula aren menjadi minuman favorit di kalangan anak muda. Cita  rasa dan aroma yang nikmat...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img