Trubus.id—Alpukat premium menjadi incaran pasar. Menurut Manajer Pengembangan Bisnis PT Laris Manis Utama Vendi Tri Suseno, S.T.P., kriteria alpukat yang diinginkan pasar berdaging tebal, daging buah warna kuning seperti mentega, gurih legit, dan berbobot seragam 300—400 gram per buah....
Trubus.id—Setiap empat bulan sekali, Nur Rendiyanto, memanen sekitar 200 kg alpukat dengan kualitas premium. Pekebun alpukat di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur itu melakukan budi daya intensif pada 40 pohon alpukat miliknya.
Sekitar 90% atau setara dengan 180 kg hasil...
Trubus.id — Memilih avokad sebagai sumber pendapatan karena mudah mendulang rupiah. Selain sebagai anggota staf pengembangan dan riset di sebuah perusahaan swasta ternama di Bekasi, Jawa Barat, profesi lain Adi Indra Permana yaitu pedagang avokad.
Ia memasarkan avokad premium ke...