Trubus -- Menurut dokter spesialis gizi klinis di Rumah Sakit Atmajaya, Jakarta, dr. Nanny Djaja, Sp.GK. “Diet ketogenik termasuk diet yang tidak seimbang. Kami tidak menganjurkan penyandang obesitas menjalani diet ini karena karbohidrat adalah sumber energi utama bagi tubuh,”...