Trubus.id — Menanam komoditas sayur tidak harus selalu dengan media tanah. Masyarakat bisa bertanam sayur dengan sistem hidroponik aeroponik.
Yos Sutiyoso, praktikus hidroponik di Jakarta, mengatakan, aeroponik merupakan sistem budidaya tanaman tanpa tanah. Sistem ini menggunakan media campuran air dan...