Trubus.id—Daun pakis dan mangkokan sering dianggap hanya tanaman bernilai ekonomi rendah. Nyatanya sayuran itu bersumber nutrisi. Dalam sepiring tumis pakis terdapat kalsium, fosfor, dan vitamin C.
Daun mangkokan mengandung alkaloid, flavonoid, saponin, dan polifenol. Keduanya merupakan jenis sayuran indigenous atau...
Trubus.id— Anda dapat menyantap sayuran seasyik makan camilan. Misal mengolah sayuran kering menjadi keripik. Selain itu mengolah sayuran menjadi kering dapat menyiasati masa simpan sayuran segar yang singkat dan cepat busuk. Manfaat lain meningkatkan nilai jual sayuran.
Mengolah keripik berbahan...
Petani sukses membudiyakan beberapa sayuran impor baru di tanah air.
Ketut Adi Putra Santosa menanam beragam sayuran yang tidak lazim. Ia membudidayakan radis merah, kolrabi, dan rukola di Pancasari, Kabupaten Singaraja, Provinsi Bali. Lokasi budidaya berketinggian 1.200 meter di atas...