Trubus.id—Lazimnya tanaman stevia terhampar di lahan. Namun, stevia tumbuh dan adaptif juga di pot. Menanam stevia di pot lebih praktis. Ketika ingin menikmatinya Anda tinggal petik daun, seduh bersama bahan lain, dan rasakan sensasi manis menyegarkan yang sehat.
Hal itu...