Saturday, January 18, 2025

swasembada gula

Penambahan Luas Areal Tanaman Tebu dan Bongkar Ratun untuk Mencapai Swasembada Gula

Trubus.id—Petani Tebu di Desa Kutawis, Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah,  Basir mendapatkan paket bantuan bongkar ratun di lahan seluas 1,5 hektare (ha). “Pada waktu itu saya mendapatkan bantuan benih varietas Bululawang asal kebun milik Bapak Yogi dan bantuan...

Mentan Dorong Percepatan Swasembada Gula Nasional

Trubus.id—Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menggelar panen dan tanam tebu untuk gula konsumsi di Desa Sidamulya, Kecamatan Astanajapura, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian kerja pemerintah dalam mendorong percepatan swasembada gula nasional. Mentan Syahrul mengatakan, luas areal tebu...

Bioetanol Tebu Diharapkan Perkuat Ketahanan Energi Indonesia

Trubus.id — Kementerian Pertanian terus mengupayakan swasembada gula, baik untuk konsumsi maupun industri. Selain itu, program bioetanol dari tebu juga didorong untuk ketahanan energi. Menurut Direktur Tanaman Semusim dan Rempah Ditjen Perkebunan, Ardi Praptono, bioetanol tebu dapat menjadi campuran BBM...

Petani Tebu Mendapat Paket Bantuan dari Pemerintah

Trubus.id — Sejumlah petani tebu di Jawa Tengah mendapatkan bantuan dari pemerintah. Paket bantuan ini diberikan kepada petani untuk bersama-sama bergerak mewujudkan swasembada gula. Faras Yasin, petani tebu di Desa Sengon, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Brebes, mendapatkan bantuan untuk peluasan ...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Rumah Kaca Nepenthes Kebun Raya Cibodas

Trubus.id–Pembukaan rumah kaca Nepenthes di Kebun Raya Cibodas menjadi salah satu langkah penting dalam upaya konservasi tanaman endemik di...
- Advertisement -spot_img