Friday, March 7, 2025

riau

Kementan Targetkan Provinsi Riau Jadi  Percontohan Program Tumpang Sari Jagung dan Cabai 

Trubus.id–Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Sudaryono menargetkan Provinsi Riau menjadi daerah percontohan dalam program tumpang sari jagung dan cabai di lahan perkebunan sawit.  Hal itu disampaikan Wamentan Sudaryono saat melakukan kunjungan kerja bersama Pemuda Tani Indonesia di Kecamatan Rumbai Pesisi, Kota...

Riau Dukung Lumbung Pangan Dunia

Gubernur Riau Ir. H. Arsyadjuliandi Rachman, M.B.A.  Trubus -- Provinsi Riau salah satu daerah di Indonesia dengan potensi besar dan berkembang pesat. Selama kurun 2010-2014 misalnya pendapatan per kapita di sana cenderung meningkat. Bahkan lebih tinggi daripada pendapatan per kapita...

Gebrakan Pertanian Riau

Lokasi strategis dan pangsa pasar besar menjadi modal bagi Provinsi Riau untuk mengembangkan potensi pertaniannya. Trubus -- Bank Indonesia melalui sejumlah kantor perwakilannya menginisiasi program penanaman cabai di berbagai daerah. Harap mafhum, cabai menjadi salah satu komoditas penyumbang inflasi. Sebab...

Festival Kelapa Internasional

Seribu Harap di Seribu Parit Trubus -- Daging buah kelapa muda, avokad, tapai ketan hitam berpadu dengan serutan es dan sirop jadilah es doger yang mengundang selera. Untuk menikmati es doger, kini tak perlu repot. Sebab PT Inhil Sarimas Kelapa...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Pangan Lokal sebagai Pilihan Menu Berbuka dan Sahur yang Bergizi

Trubus.id–Bulan Ramadan menjadi momen istimewa untuk menjaga pola makan yang sehat dan seimbang. Salah satunya dengan mengonsumsi pangan lokal...
- Advertisement -spot_img