Perniagaan sarang walet kembali marak. Harga jual meningkat.
Syahrani bersikukuh untuk melepas sarang walet dengan harga Rp10,5-juta per kg. Empat calon pembeli itu menawar berulang-ulang agar harga bisa turun. “Nanti pasti ada lagi yang datang mencari sarang,” ujar Syahrani, peternak...