Trubus.id — Salah satu komoditas perkebunan yang berperan penting dalam perekonomian Indonesia yakni kelapa sawit. Pasalnya, kelapa sawit menjadi sumber penyumbang devisa negara nonmigas.
Dalam mendukung industri pengolahan di Indonesia, kelapa sawit menjadi tumbuhan industri penghasil minyak masak, minyak industri,...