Irwaningsih rutin mengolah 150 kg lemon segar menjadi lemon kering setiap bulan. Awalnya, ia hanya mengolah 80 kg lemon basah.
Menurut Ani—sapaan akrab Irwaningsih—untuk menghasilkan 1 kg lemon kering dibutuhkan sekitar 13 kg lemon basah. Produk jenama Zhabuke dijual seharga...