Sekujur tubuh—termasuk paruh—berwarna hitam menyebabkan gagak identik dengan mitos-mitos yang menyeramkan. Masyarakat Inggris menganggap gagak Corvus sp. sebagai pertanda kehadiran seorang penyihir.
Suku Indian Cherokee di Benua Amerika juga menganggap kehadiran gagak sebagai pertanda bencana. Begitu juga dengan masyarakat Eropa...