Trubus.id— Varietas jagung unggul menjadi salah satu faktor penentu mendapatkan hasil optimal. Salah satu varietas jagung unggul yakni SJI 101 yang dirilis Kementerian Pertanian pada Desember 2022.
Pemulia tanaman di Pusat Riset Tanaman Pangan, Organisasi Riset Pertanian dan Pangan, Badan...