Trubus.id — Kentang baru bio granola menjadi salah satu varietas yang digemari petani. Hal ini karena kentang bio granola memiliki beragam keunggulan. Potensi kentang bio granola juga tinggi mencapai 30 ton per hektare. Selain itu, kentang bio granola lebih...