Ir Winarno Tohir menjabat Ketua Umum Kontak Tani dan Nelayan Andalan (KTNA) pusat selama 4 periode.
Ir Winarno Tohir “menyulap” 1,5 hektare sawah miliknya menjadi hamparan 400 pohon mangga gedong gincu. Sepak terjang Winarno itu keruan saja membuat para petani...