Kunci sukses budidaya lele di dataran tinggi: mengontrol suhu air.
Dua rumah kaca masing-masing berukuran 35 m x 7 m x 2 m itu berjajar. Rangka baja kokoh menyangga bangunan beratap vinil itu. Plastik ultraviolet (UV) menyelimuti bagian sisinya. Bangunan...