Ikan nemo baru dengan kombinasi warna dan corak lebih beragam dan seronok.
Film “Finding Nemo” melambungkan popularitas ikan giru yang sohor dengan sebutan ikan badut. Sosok nemo Amphiprion ocellaris memang khas dengan tubuh belang-belang. Balai Perikanan Budidaya Laut, Ambon, Provinsi...