Angka kreatinin tinggi indikator gangguan fungsi ginjal. Konsumsi kentang dan wortel membantu menurunkan kreatinin tinggi.
Trubus -- Nurhayati Siahaan gelisah, sesak napas, dan lemas. Perempuan 65 tahun itu bergegas memeriksakan diri ke rumah sakit. Hasil tes darah menunjukkan, kandungan kreatinin...