Trubus.id— Pemanfaatan batubara muda sebagai pupuk sebuah keniscayaan. Petani yang memanfaatkanya pun untung ganda, yakni kualitas tanah meningkat sekaligus produksi tanaman pun terdongkrak berkat pupuk batu bara.
Beruntungnya pasokan pun mencukupi. Pasalnya, Indonesia memiliki sumber tambang batubara terbesar di dunia....