Trubus.id — Ada beragam tantangan yang harus dihadapi petani stevia seperti serangan hama dan penyakit. Misalnya, belalang Ducetia sp dan Atractomopha psittacana merupakan ancaman bagi stevia. Hama lain berupa ulat grayak Heliothis sp, ulat kilan Hyposidra talaka, penggulung daun...