Trubus.id—Kelapa genjah jingga ganda asal Likupang, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara, menjadi harapan bagi para pekebun. Pemulia kelapa anyar itu, Ir. Elsje T. Tenda, M.S. menuturkan, kelapa genjah jingga ganda unggul dari penampilan, produktivtas, nilai gizi, dan manis.
“Saya...