Kementerian Pemuda dan Olahraga memberikan penghargaan kepada wirausaha muda terbaik, salah satunya di bidang pertanian dan kelautan.
Trubus -- Umur Rozi Rantika masih relatif muda, tapi penghasilannya tergolong besar. Pendapatan pria berusia 26 tahun itu Rp30 juta—Rp54 juta saban bulan...
Taufik Hidayat meninggalkan pekerjaan dan beralih membudidayakan jamur tiram dan kancing.
Bekerja di sebuah perusahaan ternama di Jakarta dengan gaji Rp12-juta per bulan tak membuat Taufik Hidayat ragu untuk mengundurkan diri. Tekadnya sudah bulat untuk kembali ke kampung halamannya di...
Aang Permana AP ingat betul pertemuan pertama di Waduk Cirata, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, pada 2012. Bukan lanskap danau yang membuatnya terkesima, tetapi ratusan karung berisi ikan-ikan kecil yang tergeletak di
perahuperahu nelayan. Penduduk setempat menyebutnya petek (kedua huruf e...