Thursday, January 29, 2026

Eksplorasi Swiss (1)

Rekomendasi
- Advertisement -

Eksplorasi Swiss

 

  1. Echinacea purpurea dikebun Alfred Vogel, herbalis asal Teufen, Swiss. Di sana echinacea diolah menjadi tinktur yang berkhasiat sebagai immunomodulator 331
  2. Pelabuhan di Danau Bodensee, Swiss. Pada saat musim panas pelabuhan ini dipadati yacht asal Jerman dan Austria yang berlibur ke kota Roggwil 332
  3. Taman kota di Kota Arbon, St.Gallen, Swiss 333
  4. Hamparan perkebunan gandum di kota Rogwill, Swiss. Pekebun di sana rata-rata memiliki lahan gandum 200 ha 334
  5. Matahari terbit di Danau Bodensee, Swiss. Danau itu mengairi 3 negara yaitu Swiss, Jerman, dan Austria 335
  6. Echinacea purpurea dikebun Alfred Vogel, herbalis asal Teufen, Swiss. Di sana echinacea diolah menjadi tinktur yang berkhasiat sebagai immunomodulator 336
  7. Bunga devil’s claw Harpagophytum asal Namibia, Afrika. Umbi devil’s claw diolah oleh Alfred Vogel, herbalis di Teufen, Swiss sebagai obat pereda sakit 337
  8. Kebun koleksi 131 jenis tanaman obat yang dibudidayakan Alfred Vogel, herbalis asal Teufen, Swiss, di kota Roggwil. 338
  9. Bunga yarrow Achillea millefolium mengandung asam isovalerat, salisilat, asparagin, sterol, flavonoid, tannin, dan kumarin. berefek astringent alias merapatkan luka 339
  10. Bunga marigold sebagai tanaman repellant atau pengusir serangga di kebun tanaman organik milik Alfred Vogel di Roggwil, Swiss 340
Previous article
Next article

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Artikel Terbaru

Madu Herbal Rahasia Bugar Setiap Saat

Bagi sebagian besar orang termasuk Dede Rizky Permana, pandemi Covid-19 merupakan masa penuh kecemasan. Meski begitu ada kebiasaan kecil...

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img