Trubus.id — Penyakit akar gada menjadi momok bagi petani kubis. Serangan akar gada jika tidak segera diatasi dengan cepat dan tepat berisiko menggagalkan panen kubis milik petani.
Prof. Dr. Ir. I. Djatnika, M.S., ahli hama dan penyakit tanaman mengatakan, penyebab...