Trubus.id—Bawal jenis ikan laut yang memiliki harga yang tinggi. Apalagi jika sudah tersaji di rumah makan atau restoran. Sekadar informasi, harga bawal bakar di Jakarta Rp300.000 setiap kilogram. Itu baru bawal putih, belum bawal emas, bawal bintang, dan bawal...
Trubus.id — Banyak jenis ikan konsumsi yang memiliki potensi tinggi untuk dibudidayakan. Tidak hanya dari sisi permintaan pasar yang tinggi, tetapi perawatannya juga mudah. Jenis-jenis ikan seperti lele, patin, gurami, bawal, dan nila memiliki nilai komersial tinggi untuk pasar...
Umpan tepat dan keterampilan menarik ikan kunci sukses mengail bawal.
Jimmy Satyadi mampu mengail 40 kg bawal pada setiap sesi mancing. Satu sesi berlangsung selama 2,5 jam. Perolehan bawal itu menjadikan Jimmy pemancing yang paling banyak mendapat ikan. Ia juga...