Jeruk manis sadu menjadi komoditas andalan Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Jasa Bagastara. G, S.T., menyodorkan sebuah jeruk yang kusam. Sebagian besar permukaan kulitnya kecokelatan seperti karat. Ukurannya pun kecil, hanya sebesar bola pingpong. Bagas bukannya tak ingin menghargai tamu dengan...
Penangkar ratusan ribu bibit. Sempat menjual rumah karena kehabisan modal.
Omzet Geru Wicaksono dari berjualan bibit jeruk mencapai Rp8-miliar per tahun. Sepanjang 2014 ia mampu menjual 700.000 bibit jeruk. Harga sebuah bibit beragam jenis jeruk setinggi rata-rata 60 cm mencapai...