Trubus.id— Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengajak para peternak domba di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, untuk memenuhi kebutuhan daging nasional secara merata di seluruh Indonesia.
Syahrul menilai sektor pertanian menjadi salah satu sektor menjanjikan. Begitupun dengan peternakan. Menurutnya sampai saat...