Encephalartos baru asal Afrika Selatan bersosok menawan.
Trubus -- Di habitat aslinya di Provinsi Limpopo, Afrika Selatan, encephalartos tumbuh di antara batuan dolomit. Kondisi habitat asalnya itu panas dan amat kering. Namun, kondisi itu justru sangat baik bagi pertumbuhan dolomiticus....
Tempat santai favorit keluarga
Pemandangan di halaman belakang rumah Cen Mutan di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, itu sungguh elok. Kehadiran taman perpaduan gaya Bali dan Mediterania membuat lahan sempit itu jadi menarik. Cen melengkapi taman berukuran 20 m x 20...
Perbanyakan encephalartos dengan biji berpeluang mendapatkan tanaman unik dan lebih murah.
Banyak pehobi berhasrat menanam encephalartos. Sayang, harga tanaman purba itu fantastis, minimal Rp2-juta per bibit berdiameter 4 cm. Semakin besar ukuran bonggol, kian mahal harganya. Setiap penambahan diameter 1...
Trubus.id–Dosen Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), Prof. Dr. Ir. Suwarto, M.S., mengembangkan varietas unggul padi Green Super Rice (GSR). Menurut...