Trubus.id-Madu dari lebah tanpa sengat atau Klanceng dinilai memiliki banyak manfaat kesehatan dan berpotensi menjadi pangan fungsional masa depan. Peneliti dari BRIN, Ema Damayanti, mengungkapkan bahwa madu ini mengandung bakteri asam laktat yang baik untuk sistem pencernaan.
Kadar gula dalam...