Trubus.id — Budidaya kopi arabika secara organik menghasilkan biji berkualitas tinggi. Kayumas, Kabupaten Situbondo, menjadi salah satu kawasan penghasil kopi arabika terbaik. Para petani menerapkan pertanian ramah lingkungan secara turun-temurun.
Menurut Hariyono, petani kopi arabika organik asal Kayumas, Situbondo, pertanian...