Monday, January 26, 2026

kulit

Lonjakan Suhu Ekstrem, Dosen UNAIR Beri Tips Lindungi Kulit dari Dampak Buruk

Belakangan ini, cuaca panas terasa semakin menyengat di berbagai daerah di Indonesia. Suhu yang menembus hingga 35℃ membuat masyarakat harus lebih waspada terhadap dampaknya bagi kesehatan, terutama pada kulit yang paling sering terpapar sinar matahari. Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga...

Paras Mulus Karena Kefir

Konsumsi kefir menghaluskan kulit muka dan menyingkirkan jerawat. Bagi Poppy Arsa Diwirya paras menarik aset berharga. Bekerja di salah satu pengembang perumahan mengharuskan ia kerap bertemu calon pembeli maupun penanam modal. Masalahnya, kulit muka Poppy sensitif. Tuntas kedatangan “tamu” bulanan,...

Buah Pupia Remajakan Kulit

Buah pupia menghaluskan dan meremajakan kulit. Kulit berfungsi melindungi jaringan dan organ dalam tubuh dari lingkungan luar. Fungsi sebagai benteng terluar tubuh itulah yang membuat kulit terpapar berbagai kondisi. Contoh kulit di bagian wajah, bagian tubuh yang sejak lahir tidak...

Temulawak Atasi Kanker Kulit

Xanthorrhizol dalam temulawak ampuh membunuh sel-sel kanker. Beberapa kali tangan Silvia Elvira Lang menyentuh kulit pipi kiri dan kanan sambil memperhatikan bayangannya di cermin. Melihat bercak-bercak hitam tidak beraturan di sebagian pipi kirinya, Silvia gundah. “Kemunculan flek hitam di pipi...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Madu Herbal Rahasia Bugar Setiap Saat

Bagi sebagian besar orang termasuk Dede Rizky Permana, pandemi Covid-19 merupakan masa penuh kecemasan. Meski begitu ada kebiasaan kecil...
- Advertisement -spot_img