Trubus.id-Pohon berukuran besar seperti trembesi, sawit, dan beringin bisa menjadi potensi bisnis dengan instansi pemerintah, lembaga swadaya masyarakat, atau rumah dengan halaman cukup luas.
Alasannya pohon besar dan berdaun lebat dapat menjadi tempat berteduh, mengurangi cuaca panas karena menyerap gas...