Trubus.id— Kadri sukses memanen 11—12 ton jagung pipil kering per hektare (ha). Menurut Kadri, hasil panen itu merupakan hasil paling tinggi yang pernah didapat. Peningkatan hasil panen berimbas pada pendapatan Kadri.
Warga Desa Boro, Kecamatan Sanggar, Kabupaten Bima, Provinsi Nusa...
Trubus.id— Petani dapat memilih varietas jagung unggul yang tahan hama dan produktif, seperti JH 32. Jagung bertongkol panjang itu tahan penyakit paling mematikan yaitu bulai.
Pemulia JH 32 adalah Prof. Dr. Muhammad Azrai, S.P., M.P. “JH 32 tahan penyakit bulai...
Upaya bersama meningkatkan produksi jagung dan memasok industri peternakan.
Trubus -- Menurut Ketua Pusat Kajian Pangan Strategis (PKPS), Siswono Yudo Husodo, permasalahan jagung dalam negeri meliputi produksi belum memenuhi kebutuhan konsumen, kualitas rendah, dan harga tidak rasional. Sebenarnya produksi jagung...
Teknologi budidaya modern meningkatkan produktivitas jagung hingga 63,8%. Kuncinya pengolahan tanah, pemupukan, dan penggunaan benih unggul.
Trubus -- Produksi jagung rata-rata nasional hanya 5—6 ton per hektare. Semula petani di Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, menuai 5,8 ton per hektare....