Trubus.id — Semakin banyak masyarakat yang memanfaatkan purun menjadi beragam kerajinan tangan, seperti tas, sedotan, tikar, dan topi. Padahal, sebelumnya banyak orang mengabaikan keberadaan rumput liar ini.
Salasiah, salah seorang perajin purun di Kelurahan Palam, Kecamatan Cempaka, Kota Banjarbaru, Kalimantan...
Trubus.id — Sampah plastik menjadi salah satu masalah yang belum tertangani secara optimal. Produk berbahan dasar plastik seperti sedotan membutuhkan waktu lama untuk bisa terurai. Oleh karena itu, masyarakat bisa mulai menggunakan sedotan berbahan dasar purun yang lebih ramah...