Wednesday, March 5, 2025

semarang

Juara dari Tengah

Buah-buah terbaik di Jawa Tengah menjadi kampiun kontes. Penampilan duku tampak biasa saja. Hampir tak ada bedanya dengan 30 peserta lain. Namun, ketika daging buah yang bening dan tebal itu terkoyak gigi, citarasa manis membasahi lidah. Tanpa masam sedikit pun....

Strategi Jempol

Untuk menyederhanakan penggunaan pestisida secara aman, PT Bina Guna Kimia atau Food Machinery and Chemical (FMC) menyosialisasikan 6 Jurus Jempol si Aman. JEMPOL akronim dari (J)agalah keselamatan kerja, (E)ja dan cermati label, (M)aksimalkan pelindung, (P)estisida harus enam tepat, (O)rang...

Membina Petani Membalas Guna

Dengan mengubah paradigma, PT Bina Guna Kimia memberikan solusi pertanian Indonesia yang lebih berkelanjutan. Hingga kini Furadan masih menjadi insektisida andalan petani. Insektisida itu diluncurkan pada 40 tahun silam, berbahan aktif karbofuran. Manfaat insektisida granular itu efektif menghalau penggerek batang...

Kandri Desa Akuaponik

Desa Akuaponik julukan untuk Desa Kandri, Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang, Jawa Tengah. Julukan itu karena belasan warga di sana membudidayakan sayuran nirtanah antara lain dengan teknik akuaponik. Halaman rumah Jamari di perumahan Kandri Asri, misalnya, memanfaatkan saluran air dan bahu...

Raja Buah Beradu Lezat

Harga sebuah durian di pasar lelang Rp1.350.000. Warna daging buah durian si rouf milik Sutarko dari Kecamatan Sigaloh, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, itu menyita perhatian para juri. Warna dagingnya kuning mentereng. Ketebalan dagingnya mencapai 1—2 cm. “Rasa manis dan pahitnya...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Kelompok Tani Karya Baru: Inovasi Olahan Cabai Hiyung dari Tapin

Trubus.id–Kelompok Tani Karya Baru merupakan salah satu pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Hortikultura  yang mengembangkan produk cabai...
- Advertisement -spot_img