Trubus.id— Kombuca merujuk pada minuman berbahan larutan teh dan gula yang mengalami fermentasi dengan penambahan beberapa mikrob seperti bakteri (Acetobacter xylinum) serta ragi (Saccharomyces cerevisiae), dan (Zygosaccharomyces baili).
Menurut dokter sekaaligus aktivis kesehatan, dr. Debryna Dewi Lumanauw manfaat minuman fermentasi...
Trubus.id—Jadikanlah makananmu sebagai obat. Ungkapan itu sohor digaungkan oleh bapak kedokteran, Hippokrates. Salah satu minuman yang dapat mendongkrak imun yakni kefir.
Kefir memang sohor sebagai pangan fungsional kaya probiotik. Pangan probiotik seperti kefir dapat meningkatkan daya tahan tubuh.
Kefir minuman fermentasi...