Trubus.id — Lazimnya, herbal kesehatan kulit berasal dari tanaman berkhasiat obat populer seperti bengkuang dan lidah buaya. Daun gaharu Gyrinops versteegii berpotensi sebagai bahan baku industri kosmetik.
Dr. Ir. Rita Kartika Sari, M.Si., dan rekan, Ketua Program Studi Pascasarjana Ilmu...
Konsumsi rutin daun gaharu menurunkan kadar gula darah.
Suprayitno Podo memang peminum kopi sejati. Lelaki kelahiran Atambua, Nusa Tenggara Timur, itu bisa menyeruput rata-rata 6 gelas kopi manis dalam sehari. Kebiasaan itu berlangsung sejak 1987. “Rasanya belum tenang kalau belum...