Trubus.id–Direktorat Jenderal Perkebunan, Kementerian Pertanian (Kementan) tengah menggencarkan program tumpang sari tanaman pangan (padi gogo) di lahan perkebunan termasuk lahan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) dan lahan kelapa.
Sebelumnya, Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, menegaskan bahwa program tumpang sari padi...
Trubus.id—IPB University luncurkan program pengembangan padi gogo. Program itu untuk mengoptimalkan potensi tumpangsari (intercropping) padi gogo di lahan peremajaan sawit rakyat.
Rektor IPB University, Prof. Dr. Arif Satria, S.P., M.Si., menuturkan kajian potensi intercopping padi gogo di lahan peremajaan sawit...
Trubus.id—Ariyadi semringah lantaran dapat memanen sawit saat umur tanaman 28 bulan atau kurang dari 3 tahun. Ia menanam jenis D x P Sriwijaya dan D x P Seu Supremen.
“Untuk setiap kali siklus panen per ha nya saya bisa mendapatkan...
Trubus.id—Pada 2024 Indonesia optimis untuk semakin kokoh sebagai pemain hilirisasi. Hal itu turut didorong dengan adanya peningkatan kebutuhan dalam negeri akibat adanya mandatori B30.
Direktur Eksekutif Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) Mukti Sardjono, dalam webinar Perkebunan Outlook 2024 yang...
Trubus.id–Telang bukan sekadar tanman pekarangan, tetapi bisa dibudi dayakan hingga mendatangkan keuntungan. Menurut petani telang Muhammad Teguh Arrosid budi...