Trubus.id—Bobot badan ideal kerap didamba-damba. Salah satu makanan yang berpotensi menurunkan bobot badan yakni buncis. Herbalis di Bogor, Jawa Barat, Valentina Indrajati Valentina meresepkan ramuan herbal langsing berisi biji buncis Phaseolus vulgaris, daun jati belanda Guazuma ulmifolia, daun jati...
Trubus.id—Yoghurt, minuman asal fementasi itu diyakini bermanfaat bagi penderita obesitas. Sebuah penelitian di Amerika Serikat menjelaskan, mengkonsumsi yoghurt 3 kali sehari selama 12 minggu terbukti dapat menghilangkan 4,5 kg lemak di perut.
Sejatinya bakteri asam laktat yang ada di yoghurt...
Trubus.id— Setiap kali tekanan darah meningkat Citra Drupadi—nama samaran—merasakan pusing yang hebat, lelah, dan tengkuk berat. Kondisi itu mengganggu aktivitas Citra berbisnis katering.
Warga Kecamatan Warungkondang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, itu pun memeriksakan diri ke dokter pada pertengahan Januari 2023....
Trubus.id — Anda hobi mengonsumsi sayur bayam? Lanjutkan! Pasalnya, banyak fakta ilmiah yang membuktikan bayam memiliki banyak manfaat. Mulai dari penunda lapar, penjaga otak hingga jantung.
Membuat lebih sehat
Anda yang rutin mengonsumsi bayam dijamin lebih sehat. Di dalam sayuran daun...