Monday, January 26, 2026

durian

Dua Bulan Plastik Terurai

Plastik itu hanya memerlukan waktu dua bulan untuk terdegradasi dengan ditandai penambahan bobot. Itu menunjukkan bahwa air masuk ke dalam kantong plastik dan mendegradasi kandungan pati di dalam plastik. Plastik cepat urai itu berbahan pongge alias biji durian kreasi...

Durian Daun Naik Daun

Durian daun, manis, lembut, dan tidak memabukkan sehingga kian digemari. Erik memilih satu durian berduri panjang di sebuah lapak di Bintan, Provinsi Kepulauan Riau. Ia lalu menyodorkan durian pilihannya kepada penjual untuk dibukakan kulitnya. Dengan sekali tebas, buah mungil itu...

Durian Merah Kelantan

Aziz Zakaria mengoleksi 30 varietas durian merah di Kelantan, Malaysia. Demi mencicip durian merah, Adi Gunadi, Johan Ariono, dan Lutfi Bansir, menempuh perjalanan 500 km dari Kualalumpur ke Kelantan, Malaysia. Setelah mendarat di bandara, mereka melanjutkan perjalanan dengan mobil untuk...

Cara Cepat Ganti Varietas

Topworking cara cepat mengganti varietas durian. Kegembiraan Johan Ariono berubah kecewa. Pekebun di Desa Sewurejo, Kecamatan Mojogedang, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, itu gembira karena berhasil memanen durian. Johan Ariono menanam durian lokal unggul seperti sitokong, sunan, dan petruk di lahan...

Rasa Juara dari Dataran Tinggi

Musang king adaptif di dataran tinggi dan rasanya lebih enak. Dr Lutfi Bansir bersama rombongan harus berganti kendaraan saat hendak mengunjungi sebuah kebun durian musang king di Pahang, Malaysia. Harap mafhum, lokasi kebun di perbukitan. Jalan menuju kebun yang akan...

Si Hejo Jawara Banten

Durian si hejo menjadi yang terbaik di Festival Durian Banten 2016. Gubernur Provinsi Banten, Rano Karno SIP mengambil sebuah pongge durian. Ia mencicipi daging buah durian kapal berwarna kuning terang. Kapal salah satu durian yang masuk lima besar di partai...

Rumput Laut Maniskan Durian

  Panen durian pada 2015 membuat I Made Sandy semringah. Maklum panen durian lokal Bali itu terasa lebih manis daripada biasanya. “Durian jadi lebih manis dan berwarna jingga cerah,” ujar petani durian di Denpasar, Bali itu. Selain kualitas durian yang...

Suara Mereka Tak Bulat

Para pelaku bisnis buah di Indonesia terbelah soal kehadiran durian musang king. Lima tahun terakhir, kian banyak petani di Indonesia yang mengebunan durian musang king. Musang king durian asal Malaysia berpenampilan atraktif. Daging buah berwarna kuning cerah, mirip kunyit. Itulah...

Pilihan Jatuh pada Raja Musang

Josia Lazuardi menanam 170 durian musang king. Sebanyak 25 pohon di antaranya berbuah pada umur 4 tahun. Ratusan pohon akasia Acacia mangium semula menghuni lahan seluas 2 hektare itu. Namun, kini lahan itu bersalin wajah. Sebanyak 170 pohon durian musang...

Laba dari Raja Musang

Pekebun durian musang king memperoleh laba saat panen ketiga. Pekebun durian musang king meraih untung saat panen ketiga. Syaratnya, “Pekebun membudidayakan jenis durian yang tepat,” kata Josia Lazuardi, pekebun di Rumpin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Selain itu pekebun merawat tanaman...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Madu Herbal Rahasia Bugar Setiap Saat

Bagi sebagian besar orang termasuk Dede Rizky Permana, pandemi Covid-19 merupakan masa penuh kecemasan. Meski begitu ada kebiasaan kecil...
- Advertisement -spot_img