Tanaman yang sering kita anggap mistis atau sekadar tanaman pagar, ternyata menjadi rebutan dunia! Inilah Kelor (Moringa), si "Pohon Ajaib" yang menyimpan fakta mengejutkan: di saat Indonesia masih terbelenggu stigma, pasar global justru melihatnya sebagai komoditas superfood bernilai miliaran....
Trubus.id—Membungakan dan membuahkan vanili menjadi tantangan tersendiri bagi para petani baru. Sejak awal pekebun harus paham vanili adalah tanaman yang harus dibuahkan dengan penyerbukan buatan alias hand pollination.
Dengan demikian perawatan harus tanaman per tanaman, bahkan diamati bunga per bunga....
Trubus.id—Penyakit busuk batang menjadi momok bagi pekebun vanili. Potensi kematian akibat serangan cendawan (Fusarium oxysporum) itu mencapai 50—100%. Pada intensitas serangan yang rendah, umur produksi tanaman turun. Semula rata-rata 10 kali panen menjadi dua kali, mutu buah pun rendah.
Menurut...
Trubus.id — Kementerian Pertanian melalui Ditjen Perkebunan melakukan kunjungan ke Dinas Potensi Maritim Angkatan Laut (Dispotmaral) TNI AL. Kunjungan itu dalam rangka menyerahkan bantuan benih vanili sebanyak 2.000 batang.
Ronald Evan Zigler, Koordinator Tanaman Rempah dan Semusim, Ditjen Perkebunan, mengatakan,...
Trubus.id — Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melepas ekspor 50 ton rumput laut kering dan 1 ton tuna segar dari Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB). Keberhasilan ekspor dari berbagai provinsi dinilai tak terlepas dari perbaikan layanan quality assurance.
“Layanan kami...