Trubus.id—Harga cupang jantan lebih mahal dibandingkan dengan cupang betina. Sosok cupang jantan amat elok, berwarna menarik, bertubuh ramping, bersirip panjang, dan agresif. Salah satu cara meningkatkan jumlah populasi ikan jantan dengan pengarahan jenis kelamin (sex reversal).
Dr. Eni Kusrini, S.Si.,...
Trubus.id—Peneliti bidang genetika dan pemuliaan di Balai Riset Budidaya Ikan Hias, Dr. Eni Kusrini, S.Si., M.Si. menjelaskan tahapan jantanisasi cupang diawali dengan proses pemijahan, yang dilakukan dengan metode pemijahan alami.
Caranya memisahkan induk betina dan jantan terlebih dulu dalam...