Friday, March 29, 2024

kroto

Pakan untuk Sepasang Indukan Murai Batu

Trubus.id— Pemberian pakan yang tepat untuk indukan murai menjadi hal penting untuk diperhatikan. Tujuannya, agar murai sukses bertelur dan menetaskan telurnya. Pilih kroto alias telur semut rangrang sebagai pakan utama pasangan induk murai batu. Letakkan 1 genggam kroto pada pagi,...

Produksi Kroto: Rahasia Melonjak 100%

  Dua bulan pertama usai beternak semut, Tugiran memanen kroto 25 gram per stoples. Peternak di Jonggol, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, itu mengelola 20 stoples. Namun, usai panen perdana itu perkembangan populasi semut mandek. Itulah sebabnya ia menjual semut-semut beserta...

Mimbar Pembaca Maret 2015

Gurami Kapan Trubus mengulas budidaya gurami padat tebar sistem oksigenasi? Bagaimana cara mendapatkan edisi tersebut? Jajuli Nimbang Kabupaten Sleman, Yogyakarta Trubus mengulas budidaya gurami tinggi produksi karena oksigenasi pada edisi Januari 2006. Untuk mendapatkan silakan hubungi bagian Distribusi Majalah Trubus, Imelda, Jl. Kapitan...

Anak Bawang Kini Kampiun

Toretto bagai menerapkan semboyan Julius Caesar: vini, vidi, vici alias datang, berkicau, dan menang. Nana Sujana hanya menargetkan Toretto, muraibatu miliknya masuk peringkat 10 besar. Target itu wajar karena para pesaing Copychus malabaricus merupakan burung berpengalaman tampil di kontes nasional...

Panen Kroto di Rumah

Produksi kroto tanpa mengambil dari alam. Ruang itu tak seberapa luas, hanya 4 m x 3 m. Di setiap tepi dinding bercat putih, Suwandi Laksana, meletakkan sebuah rak bertingkat tiga untuk menampung puluhan stoples transparan. Stoples-stoples itu rumah bagi ratusan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Teknik Budidaya Benih Kentang Bertingkat Di Kabupaten Karo : Panen Hingga 40 Ton Umbi Kentang Per Hektare

Trubus.id— Budidaya kentang bertingkat meningkatkan produksi benih. Itulah yang dirasakan penangkar benih kentang di Desa Bukit, Kecamatan Dolat Rayat,...
- Advertisement -spot_img