Trubus.id—Peternak asal Dusun Kembangsari, Desa Sepayung, Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), I Komang Budha memanfaatkan daun lamtoro sebagai pakan sapi pedaging.
Ia menanam lamtoro di lahan 1,5 hektare demi memenuhi pakan sapi bali. Sebelumnya Komang menanam...
Trubus.id—Pemberian pakan berupa daun lamtoro meningkatkan pertumbuhan bobot sapi bali hingga 300%. Itulah hasil penelitian Dr. Ir. Tanda Sahat Panjaitan, M.Sc.
Ia menuturkan pemberian lamtoro untuk sapi bali jantan muda jauh lebih baik dibandingkan dengan sapi yang mendapat pakan...
Trubus.id — Dalam usaha penggemukan (feedlot) sapi potong, faktor utama yang harus diperhitungkan adalah kemampuan sapi untuk mengubah bahan pakan—baik hijauan maupun konsentrat—menjadi daging.
Untuk itu, diperlukan pakan memadai dari segi kuantitas dan kandungan nutrisi. Pakan diberikan 2 kali sehari...
Rumput steno amat istimewa karena tingkat kecernaan tinggi, kaya protein, dan toleran naungan.
Trubus -- Namanya mentereng: rumput st. augustine. Ada pula yang menyebut rumput charleston atau rumput kerbau. Sebagian lagi menyebut rumput steno, mengacu pada nama ilmiahnya, yakni Stenotaphrum...
Pelda Rusiadi menghemat biaya pakan sapi 76—80%.
Dalam dua tahun terakhir Pelda Rusiadi memperoleh keuntungan lebih tinggi dari beternak sapi. Itu karena Rusiadi mampu menekan biaya pakan menjadi hanya Rp6.000 per ekor per hari. Sebelumnya, anggota Bintara Pembina Desa (Babinsa)...
Pakan fermentasi meningkatkan bobot seekor sapi 1,6 kg per hari.
Hanya dalam 90 hari, bobot sapi rote ongole (RO) itu bertambah 144 kg per ekor. Soengkarna Wirya membeli sapi-sapi berbobot rata-rata 200 kg per ekor. Penambahan bobot 1,4—1,6 kg per...