Friday, January 16, 2026

perawatan durian

Bawor Berbuah Lebat

Belasan durian bawor bergelantungan rendah di tangkai pohon, hanya sekitar satu meter dari tanah. Pemandangan itu tersaji saat panen raya di Sahara Durian Farm, Desa Kadubereum, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Serang, Banten. Hampir semua pohon sarat buah, menambah semarak suasana...

Perawatan Intensif Meningkatkan Mutu Buah Durian

Trubus.id-Bisa dibilang tren berkebun durian unggul secara intensif meningkat sejak 10 tahun belakangan. Durian dengan kualitas mutu yang baik tidak lepas dari proses perawatan tanaman yang intensif. Perawatan tanaman intensif menjadi kunci suksesnya mencetak buah bermutu unggul. Pasar selalu menghendaki kualitas...

Strategi Memanen Buah Durian Legit

Trubus.id—Pekebun durian terkadang mendapati daging buah durian mengkal. Rasanya pun hambar.  Menurut ahli buah di Bogor, Prof. Dr. Ir Sobir buah durian mengkal terjadi karena tanaman kekurangan kalsium. Biasanya terjadi karena pekebun hanya memberi pupuk NPK. Ia menuturkan pemberian kalsium...

Langkah Perawatan Durian

Trubus.id—Pembudidaya pemula kerap mengeluhkan beberapa kali menanam durian, tetapi tidak pernah tumbuh. Bagaimana cara merawat durian? Ahli tanaman Sobir PhD menjelaskan cara merawat durian sebagai berikut. Pilihlah bibit varietas unggul. Varietas unggul lokal seperti hepe, matahari, dan perwira. Sementara varietas...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Mengenal Superflu: Benarkah Ini Penyakit Baru?

Belakangan ini istilah "superflu" mendadak ramai dibicarakan. Menurut dosen dari Fakultas Kedokteran, Institut Pertanian Bogor (IPB), Dr. dr. Desdiani,...
- Advertisement -spot_img