Trubus.id—Sambung pucuk kakao dapat meningkatkan panen kakao. Itulah sempat dirasakan pekebun kakao di Desa Tanjungratu, Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, Daryanto. Daryanto girang, produksi melambung menjadi 1 ton per ha.
Menurut Daryanto sejatinya produksi itu belum maksimal. “Panen bisa meningkat hingga...
Trubus.id—Serangan Alternaria porri penyebab bercak ungu dan Pseudoperonospora cubensis biang keladi penyakit embun bulu pada bawang daun. Keduanya hadir...