Trubus.id–Kepala Karantina Jawa Tengah, Sokhib menyampaikan, Badan Karantina Indonesia (Barantin) melalui Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan Jawa Tengah (Karantina Jawa Tengah) mencatat peningkatan ekspor bonsai sebanyak 245% pada periode Januari 2025 dibandingkan pada periode yang sama tahun sebelumnya.
Pada...
Trubus.id–Tanaman kakao milik pekebun di Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan, Suwardi tumbuh subur dan berbatang kekar. Ia mengganti tanaman baru dengan batang bawah berbeda pada 2013.
Padahal semula sebanyak 15—20% tanaman kakao milik Suwardi terserang kanker batang. Beberapa cabang...
Trubus.id–Varietas sagu asal Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, Yebha mampu menghasilkan 800 kg pati basah per batang. Lazimnya tanaman sagu menghasilkan 400—500 kg pati basah per batang.
Tanaman sagu Yebha merupakan salah satu varietas sagu tidak berduri yang berproduksi tinggi. Artinya...
Trubus.id—Dosen Fakultas Pertanian, Universitas Padjadjaran, Syariful Mubarok, M.Sc., Ph.D., meneliti cara mengoptimalkan pertumbuhan tanaman anggrek.
Riset itu mengenai efek kombinasi NPK dan BAP (benzyl amino purin) dalam meningkatkan pertumbuhan vegetatif anggrek cattleya.
Syariful menjelaskan bahwa NPK adalah pupuk majemuk yang mengandung...
Trubus.id–Menjaga kualitas udara di sekitar kita menjadi semakin penting. Selain menggunakan teknologi canggih, langkah sederhana seperti menanam tanaman penyerap polutan dapat menjadi solusi alami yang efektif.
Berikut enam tanaman yang dapat membantu menyerap polutan:
Lily (Spathiphyllum wallisii)
Lily tanaman yang populer untuk...
Trubus.id–Kontes tanaman hias menjadi salah satu daya tarik dalam gelaran pameran tanaman hias Floriculture Indonesia International (FLOII) Expo 2024 yang sudah berlangsung pada tanggal 7–8 Desember 2024.
Beragam tanaman hias di kontes FLOII 2024 itu meliputi Monstera Variegata, Sansevieria (lidah...
Trubus.id–Mayoritas masyarakat Indonesia gemar menyantap durian. Bisa dibilang tren berkebun durian unggul pun secara intensif meningkat sejak 10 tahun belakangan.
Peluang pasar yang cerah membuat pekebun mantap berkebun durian. Beberapa varietas unggul introduksi seperti ochee dan musang king terbukti adaptif...
Trubus.id-Pohon berukuran besar seperti trembesi, sawit, dan beringin bisa menjadi potensi bisnis dengan instansi pemerintah, lembaga swadaya masyarakat, atau rumah dengan halaman cukup luas.
Alasannya pohon besar dan berdaun lebat dapat menjadi tempat berteduh, mengurangi cuaca panas karena menyerap gas...
Trubus.id–Kastuba Euphorbia pulcherrima dikenal dengan daun merah terang, hijau, atau kombinasi keduanya. Kastuba kerap sebagai tanaman hias terutama selama perayaan Natal. Daunnya yang merah mencolok memberikaN sentuhan meriah pada ruangan atau tanaman.
Agar cuetlaxochitle—sebutan kastuba oleh Suku Aztec di Meksiko—mengeluarkan...
Trubus.id–Pihong atau pacar air menjadi salah satu bunga indah pencetak rupiah. Pekebun di Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, Ahmad Saepudin budidaya secara intensif. Ia menanam bunga pihong di lahan seluas 5.000 m2 .
Menurut Gery budi daya bunga pihong...