Dewi Pengasih jawara di dua kelas berbeda.
Hujan lebat sejak dini hari membuat Nino ragu untuk membawa lovebird kesayangannya bernama Dewi Pengasih ke arena kontes. “Lovebird tipe burung yang mudah dipengaruhi oleh kondisi lingkungan. Hujan dan minimnya sinar matahari membuat...
Dua pemancing mendaratkan 87 ikan dalam 7 jam. Mereka menjadi penentu kemenangan.
Abimanyu—nama samaran atas permintaan yang bersangkutan—serius memperhatikan pelampung di tengah kolam. Tidak lama, raut mukanya berubah semringah lantaran ujung jorannya bergetar. Ia sigap menarik joran dan mendapati ikan...
Salon mewah dilengkapi kolam renang untuk anjing kesayangan.
Di salon mewah itu Nova berjalan santai. Ia terpeleset dan jatuh ke kolam renang sedalam 1,1 meter. Nova tetap tenang dan mengayunkan kaki menuju tepi kolam. Rani Dewi, pemiliknya, kaget sejenak, tetapi...