Wednesday, January 28, 2026

Manajemen Budikdamber Panen Terus Tak Putus

Rekomendasi
- Advertisement -

Trubus — “Cukup lima ember, satu keluarga dapat memetik sayuran dan mengambil ikan dengan pola panen bergilir,” kata periset di Balai Besar Perikanan Budidaya Air Tawar Sukabumi, Jawa Barat, Dr. Ade Sunarma. Diameter budikdamber 60 cm. Artinya pelaku budikdamber hanya membutuhkan ruang tak lebih dari 5 m2 agar bisa panen berkesinambungan.

Budikdamber lebih cocok untuk mewujudkan ketahanan pangan keluarga. Beberapa pegiat dengan ember lebih banyak dapat membagikan atau menjual panen meski hasil penjualan tidak terlalu besar seperti yang dilakukan Darmatasiah dan Ika Nata Kristiani. (Sinta Herian Pawestri)

Artikel Terbaru

Madu Herbal Rahasia Bugar Setiap Saat

Bagi sebagian besar orang termasuk Dede Rizky Permana, pandemi Covid-19 merupakan masa penuh kecemasan. Meski begitu ada kebiasaan kecil...

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img