Wednesday, January 28, 2026

Bikin Tanah Masam

Rekomendasi
- Advertisement -

Indonesia satu dari lima negara produsen kopi terbesar di dunia. Produksi kopi Indonesia pada 2019 mencapai 741.657 ton hasil panen di lahan 1.239.756 hekatre. Artinya produksi kaskara mencapai 320.395 ton per tahun. Sebagian besar petani menggunakan kulit kopi atau kasakara itu sebagai kompos. Padahal, penggunaan kaskara secara terus-menerus menurunkan tingkat keasaman tanah yang mengakibatkan tanah menjadi masam.

Tanah yang terlalu masam berbahaya bagi tanaman karena teracuni oleh logam berat. Selain pupuk, sisanya kaskara hanya berakhir menjadi limbah. Di Jepang kulit buah tanaman famili Rubiaceae itu menjadi bahan baku arang aktif. Itulah sebabnya olahan kaskara menjadi minuman salah satu solusi. Selain itu kasakra juga mengandung senyawa yang bermanfaat bagi kesehatan. (Hanna Tri Puspa Borneo Hutagaol)

Previous article
Next article
Artikel Terbaru

Madu Herbal Rahasia Bugar Setiap Saat

Bagi sebagian besar orang termasuk Dede Rizky Permana, pandemi Covid-19 merupakan masa penuh kecemasan. Meski begitu ada kebiasaan kecil...

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img